PopAds.net - The Best Popunder Adnetwork

Sabtu, 17 September 2011

Proposal

Proposal adalah rancangan yang diusulkan dalam bentuk tertulis.
download dalam .doc (12kb)

Sehingga dalam proposal terinci mulai dari latar belakang (dasar pemikiran) sampai pada biaya pelaksanaan sehingga keputusan perlu-tidaknya suatu kegiatan itu dilaksanakan.

Dalam menyusun proposal, diperlukan ketelitian dan kecerdasan dalam merumuskan masalah, serta harus jelas dan transparan.

Tujuan proposal adalah:
  • Untuk mendapatkan persetujuan. misalnya persetujuan dari kepala sekolah untuk dilaksanakan suatu acara dari kelas XI.
  • Untuk mendapatkan bantuan, baik berupa dana maupun sarana.
 mohon memberi plus one nya :) trima kasih

membuat proposal memiliki unsur-unsur.
Unsur-unsur Pembuatan Proposal :

  1. Dasar pemikiran 
  2. Maksud dan Tujuan
  3. Kegiatan dan Tema Kegiatan
  4. Sasaran dan Target Kegiatan
  5. Waktu dan Tempat Kegiatan
  6. Jadwal Pelaksanaan
  7. Peserta
  8. Biaya yang diperhitungkan (anggaran)
  9. Penutup

Penggunaan bahasa proposal (membuat proposal yang baik) :

  1. Penempatan dan penggunaan kata yang tepat 
  2. Menghindari penggunaan kalimat yang panjang dan bertele-tele
  3. Penggunaan paragraf yang tepat
  4. Penggunaan ejaan yang tepat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar